Informasi Kesehatan dan Tips Gaya Hidup Sehat

Monday, January 24, 2011

Manfaat Brokoli Untuk Kesehatan

brokoli, sayur brokoliAda sebuah kabar baik bagi anda yang menyukai masakan yang dicampur dengan brokoli. Ternyata kandungan magnesium pada sayuran brokoli mempunyai manfaat untuk meningkatkan daya ingat dan juga intenelejensi pada berbagai usia. informasi ini berdasarkan penelitian oleh salah satu universitas di beijing, china, yaitu di Univertsitas Ching Hua.

Terdapat kabar bahwa saat ini tim peneliti tersebut sedang mengembangkan suplemen untuk meningkatkan daya ingat yang berbasis magnesium. Sebagai percobaan penelitian dilakukan ujicoba suplemen magnesium pada tikus pada usia yang berbeda beda.

Hasil penelitian tersebut menunjukkan bahwa, level magnesium yang sangat tinggi dapat meningkatkan daya ingat dan juga kestabilan mental tikus. dan tentunya dibutuhkan penelitian yang lebih lanjut untu tahu bagaimana pengaruh magnesium yang tinggi pada tubuh manusia.

Akan tetapi kalau dilihat dari kegunaannya sebagai zat yang membentuk sel darah merah berupa zat pengikat oksigen dan hemoglobin, magnesium ini mempunyai peran yang sangat besar dalam menjaga syaraf agar tetap dalam keadaan normal. selain hal yang tersebut di atas, magnesium pun juga dapat mempertahankan detak jantung agar tetap stabil, dapat menguatkan tulang dan juga metabolisme energi.

manfaat brokoli ternyata besar juga ya ?

Selain brokoli, sayuran lain yang mengandung magnesium adalah bayam, kacang polong, gandum, dan juga makanan laut. Untuk konsumsi magnesium dianjurkan sebanyakan 0,35 gram per hari.
Share this post
  • Share to Facebook
  • Share to Twitter
  • Share to Google+
  • Share to Stumble Upon
  • Share to Evernote
  • Share to Blogger
  • Share to Email
  • Share to Yahoo Messenger
  • More...

0 comments

:) :-) :)) =)) :( :-( :(( :d :-d @-) :p :o :>) (o) [-( :-? (p) :-s (m) 8-) :-t :-b b-( :-# =p~ :-$ (b) (f) x-) (k) (h) (c) cheer

 
© 2011 Informasi Kesehatan dan Tips Gaya Hidup Sehat
Designed by BlogThietKe Cooperated with Duy Pham
Released under Creative Commons 3.0 CC BY-NC 3.0
Posts RSSComments RSS
Back to top